Bank Sampah

Tujuan pembentukan Pokja Bank Sampah

  • Membantu menangani pengolahan sampah di sekolah
  • Memberi edukasi apabila sampah dikelolah dengan baik maka lingkungan akan sehat, rapi, dan bersih.
  • Mengubah sampah menjadi produk yang lebih berguna, misalnya untuk kerajinan dan pupuk yang memiliki nilai ekonomis.

Inovasi

  • Profit hasil pengumpulan sampah yang mengandung nilai ekonomis disumbangkan ke komunitas yang membutuhkan.
  • Memberi reward kepada Peserta Didik yang konsisten dalam pengelolahan sampah.
  • Mendekorasi bank sampah yang identik dengan bau & kotor sehingga Peserta Didik bersemangat dalam komitmen mengelolah sampah

Data Pokja Bank Sampah

QuantitySeptemberOktoberNovemberTotal
Sampah Botol Plastik2Kg1,5Kg1Kg4,5Kg
Sampah Kertas1Kg1Kg1Kg3Kg
Sampah Organik15Kg10Kg12Kg17Kg