Hidroponik

Tujuan pembentukan Pokja Hidroponik

  • Mengenalkan teknik bercocok tanam kepada Peserta Didik
  • Menghasilkan buah & sayuran organik tanpa pestisida berbahaya
  • Memanfaatkan lahan sekolah semaksimal mungkin
  • Menumbuhkan rasa bangga untuk menanam & menikmati hasil jerih payah sendiri.

Inovasi

  • Mengelolah kebun hidroponik tanpa green house.
  • Mensinergikan teknik berkebun diatas kolam ikan menjadi akuaponik
  • Mengolah Lidah Buaya menjadi minuman sehat menyegarkan yang dijual di kantin sekolah
  • Menciptakan cendol dengan bahan sukun yang mengandung serat yang tinggi

Data Pokja Hidroponik

NONAMA TANAMANKETERANGAN
1Kangkung2x Panen
2Sawi Hijau1x Panen
3Brokoli1x Panen
4Bayam1x Panen